Sedang Membaca
Sajian Khusus: Guru Mursyid
Redaksi
Penulis Kolom

Redaksi Alif.ID - Berkeislaman dalam Kebudayaan

Sajian Khusus: Guru Mursyid

Whatsapp Image 2021 12 28 At 22.53.09

Assalamualaikum Warahmatullahi wabarakaatuh

Pada edisi khususu yang ke-98 ini, kami memuat tulisan saudara RB Inggar Prasnawan. Pembahasannya fokus pada guru mursyid atau seorang guru pembimbing ruhani orang yang menempuh jalan menuju Allah. Perjalanan yang ditempuh para salik sangat panjang dan penuh rintangan.

Tanpa bimbingan dan pengawasan dari mursyid akan berdampak buruk pada diri sendiri, bahkan akan membawa dampak buruk pula bagi orang lain. Karena tanpa bimbingan dan pengawasan, sangat mungkin bagi seorang salik malah terjerumus pada tujuan-tujuan palsu dan masuk dalam ilusi-ilusi yang mempesonakan dari
godaan setan.

Lalu siapakah yang dimaksud dengan mursyid tersebut? Empat judul dalam edisi khusus ini akan menjawab pertanyaan.

Selamat membaca.

Baca juga:  Mencari Esais Muda Pesantren (1): Tekad Alif.ID Cetak Penulis Muda Santri Ma’had Aly
Katalog Buku Alif.ID
Apa Reaksi Anda?
Bangga
2
Ingin Tahu
0
Senang
2
Terhibur
0
Terinspirasi
2
Terkejut
0
Scroll To Top